S.R.F Syndicate : Penggambaran White Collar Crime dalam Video Game L.A. Noire
DOI:
https://doi.org/10.51370/jhpk.v4i2.102Kata Kunci:
Video Game, Crime Syndicate, White Collar CrimeAbstrak
Artikel ini menjelaskan mengenai penggambaran kejahatan kerah putih atau white collar crime dalam video game L.A. Noire dalam perspektif kriminologi. Kejahatan Kerah Putih adalah kejahatan yang dilakukan oleh pejabat pemerintah atau pemangku kekuasaan di perusahaan atau lembaga-lembaga swasta (non-pemerintah) yang memanfaatkan wewenang mereka demi kepentingan sendiri dan merugikan khalayak banyak. Temuan menemukan bahwa video game L.A. Noire banyak menunjukan penggambaran kejahatan-kejahatan. Salah satu kejahatan yang ditujukan adalah kejahatan kerah putih. L.A. Noire menggambarkan tentang kinerja sebuah sindikat kejahatan kerah putih bernama S.R.F. atau Suburban Redevelopment Fund. Sindikat tersebut banyak melibatkan pejabat setempat juga para konglomerat perusahaan serta para profesional yang memanfaatkan posisi profesi mereka demi meraup keuntungan dari proyek palsu yang ditujukan untuk menipu pemerintah Federal Amerika Serikat demi meraup keuntungan sebanyak mungkin.
Referensi
Buamona, S. (2019). White Collar Crime (Kejahatan Kerah Putih) dalam Penegakan Hukum Pidana. Madani Legal Review, 3(1), 28-38. http://jurnal.umpar.ac.id/index.php/malrev/article/view/343/296
Goldstein, H. (2011, May 16). L.A. Noire Review. IGN. Retrieved October 30, 2022, from https://www.ign.com/articles/2011/05/16/la-noire-review-2
Hanafi. (1994). Politik Kriminal Terhadap White Collar Crime. Jurnal Hukum, 2(1), 24-32.
Rockstar Games. (2019, September). Information - L.A. Noire. Rockstar Games. Retrieved October 30, 2022, from https://www.rockstargames.com/lanoire/information
Snodgrass, J. (1985). A Biographical Sketch and Review of the Work of Edwin H. Sutherland. The Journal of the History of Sociology, 6(1), 55-67.
Squire, K. (2003). Video Games in Education. International Journal of Intelligent Games & Simulation, 2(1), 49-62. http://www.skatekidsonline.com/parents_teachers/Video_games_in_educatio n_Updated.pdf
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Hak Cipta (c) 2023 Genta Ridzky Fitrian

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.